Header Ads

test

Cerita fabel Pertemanan kucing dan anjing beserta amanat

Pertemanan kucing dan anjing 




Pada suatu hari , di sebuah  hutan ada seekor anak kucing yang kehilangan  keluarganya,  dia  merasa sendirian dihutan walaupun banyak binatang lain ia tetap merasa sendirian  anak kucing itu selalu berdoa kepada penciptanya agar diberikan teman hidup .

Anak kucing itu pun terus berdoa dan pada akhirnya saat dia terbangun dia dijilati seekor anak anjing  , anak kucing itupun bertanya kepada anak anjing "kamu siapa dan darimana "? anak anjing menjawab  "aku juga tidak tahu  waku kecil aku di tinggalkan keluargaku ," terus kamu sedirian "kata sang anak kucing
"ya aku sendirian "  jawab anak anjing , kalau begitu kita sama aku juga tidak punya keluarga
waktu kecil aku juga di tinggal keluargaku .

Karena mereka sama sama tidak punya keluarga mereka pun menjadi  bersahabat , hari demi hari meraka lewati bersama walau tanpa keluarga mereka tetep bahagia karena , mereka tahu mereka akan bahagia bila bersama .

Tapi, pada suatu malam sang anak anjing merasa sakit dibagian kakinya , anak kucing itu bertanya " kenapa kamu anjing " ? "  aku tidak tahu kakiku terasa sakit " jawab sang anjing  mungkinkah kakimu terkena duri waktu kita bermain tadi siang  "mungkin saja  "  kalau begitu akan ku carikan obat buatmu "  terima kasih kucing kamu sangat baik " jawab sang anak anjing " jangan sungkan kita kan keluarga kita harus saling membatu  baik suka maupun duka . Sang anak kucing itupun mengurus luka sang anak anjing  sampai akhirnya sembuh  .

Dan pada akhirnya  mereka pun hidup bahagia dan menjadi penguasa di huta itu , hewan hewan di hutan juga takjub akan persahabatan anak kucing dan anak anjing  karena , walaupun mereka di tinggalkan keluarga mereka , mereka tetap tangguh dan tidak pernah putus asa untuk bertahan hidup .


Amanat
" kesabaran si kucing  karena tidak ada yang menemani
  akhirnya ada teman yang menematinya .
   karena orang baik pasti akan di temati dengan orang baik juga  " 

2 comments: